Spesifikasi dan Harga Oppo Joy R1001 Lengkap

Spesifikasi dan Harga Oppo Joy R1001 - Kali ini penulis akan memberikan informasi tentang smartphone oppo yang bersumber dari "bursatekno". Seperti biasa kita akan membahas panjang lebar, jadi jangan bosan ya. Oppo smartphone merupakan produk yang sudah terkenal, sudah sering muncul di iklan televisi, bahkan menjadi sponsor sebuah acara talk show salah satu stasiun tv. Mungkin itu adalah strategi pihak perusahaan dalam memasarkan oppo smartphone. Menurut penulis, mereka tidak sia-sia mengeluarkan dana untuk promosi. Tebukti sekarang banyak yang mencari informasi tentang oppo smartphone.

Harga Oppo Joy R1001 ini sangat terjangkau bagi kelas menengah ke bawah. Dengan uang 2 juta rupiah, anda akan mendapatkan kembalian jika membeli smartphone ini. Ya, itu artinya harganya tidak sampai 2juta rupiah. Dengan harga di atas, Oppo Joy R1001 memiliki layar berukuran 480 x 800 pixels. Cukup lumayan, dengan ukuran seluas ini kita sudah bisa menikmati layanan multimedia, tentu akan sangat menyenangkan bukan.

Spesifikasi  Oppo Joy R1001


GeneralJaringan 2GGSM 850 / 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2
Jaringan 3GHSDPA 2100
SIMDual SIM (Mini-SIM/ Micro-SIM)
Announced2014, May
StatusAvailable. Released 2014, May
BodyDimensions124 x 63 x 9.9 mm (4.88 x 2.48 x 0.39 in)
Berat125 g (4.41 oz)
DisplayTypeTFT capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
MultitouchYa
SuaraAlert typesVibration, MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Ya
3.5mm jack Ya
MemoryCard slot microSD, up to 32 GB
Internal4 GB, 512 MB RAM
DataGPRSYa
EDGEYa
SpeedHSPA
WLANWi-Fi 802.11 b/g/n, DLNA, hotspot
BluetoothYa
USBmicroUSB v2.0
KameraUtama3.15 MP, 2048 x 1536 pixels, LED flash
FiturGeo-tagging
VideoYa
DepanVGA
FiturOSAndroid OS, v4.2.1 (Jelly Bean)
ChipsetMediatek MT6582
CPUDual-core 1.3 GHz
SensorsAccelerometer, proximity
MessagingSMS (threaded view), MMS, Email, Push Email
BrowserHTML
RadioFM radio
GPSYa, with A-GPS
JavaYa, via Java MIDP emulator
ColorsWhite, Black

- MP4/H.264/FLAC player
- MP3/eAAC+/WAV player
- Document viewer
- Photo viewer/editor
- Voice memo/dial
Battery
Li-Ion 1700 mAh battery
Stand-byUp to 280 h
Talk timeUp to 7 h


Sumber: http://www.gsmarena.com/oppo_r1001_joy-6702.php

Kelebihan Oppo Joy R1001

  •  Dual SIM card
  • Memori External up to 32 GB
  • Memori Internal 4 GB
  • Android OS Jelly Bean

Kekurangan Oppo Joy R1001

  • Kamera utama 3.15 MP
  • Kamera depan masih menggunakan VGA
  • RAM 521MB

Harga Oppo Joy R1001

Oppo Joy R1001 Baru dibandrol dengan harga sekitar Rp.1.499.000,- dan untuk harga second  Oppo Joy R1001 dibandrol dengan harga Rp.1.200.000,-

Demikian informasi yang dapat disampaikan oleh penulis, semoga informasi mengenai Spesifikasi dan Harga Oppo Joy R1001 bermanfaat untuk anda. Simak terus informasi terbaru dari trxworkoutplan.com.
Previous PostPosting Lama Beranda

0 komentar:

Posting Komentar